4 Wisata Terbaik Di Dunia Yang Banyak Di Kunjungi Pada Tahun 2023
Tempat-tempat wisata di dunia pun kini perlahan-lahan kembali terisi dengan para turis, mulai dari Jepang, Korea, Prancis, dan lainnya. Selain itu, ada banyak destinasi wisata terbaik di dunia 2023 yang bisa kamu datangi. Dalam artikel ini, kamu bisa mendapatkan daftar destinasi tempat wisata terbaik yang dikunjungi pada tahun 2023. Siapkan catatanmu dan buat daftar wisata impian! Destinasi Wisata Terbaik di Tahun 2023 1. Kastil Wawel, Polandia Sumber: Unsplash @gregtro Kastil ini pertama kali dibangun pada abad ke-14 atas perintah dari Raja Polandia Casimir III Agung. Kastil dengan kesan gotik ini menjadi rumah bagi satu-satunya bagian Permata Mahkota Polandia yang diawetkan dan pedang legendaris penobatan Szczerbiec. 2. British Museum, Inggris Sumber: Shutterstock @peter77 Dengan koleksi barang antik dari seluruh dunia, British Museum menyimpan lebih dari 13 juta artefak dari Asyur, Babilonia, Mesir, Yunani, Kekaisaran Romawi, Cina, dan Eropa. Salah satu artefak kuno yang terken...